PENGANTAR TRAINING
Validasi metode merupakan hal yang sangat penting dilakukan disuatu laboratorium, agar hasil yang didapatkan valid, memiliki data yang presisi dan akurasi yang tinggi sesuai dengan
persyaratan ISO/ IEC 17025 : 2017. Proses pengerjaan analisa di laboratorium senantiasa berbeda-beda sehingga untuk mendapatkan pegangan metode yang valid perlu adanya pembuktian dan konfirmasi pengujian yang objektif di laboratorium, sehingga metode tersebut memenuhi persyaratan yang telah ditentukan dan sesuai dengan tujuan penggunaannya.
TUJUAN TRAINING
- Paham mengenai prinsip-prinsip analisa sesuai dengan standard dan referensi yang berlaku.
- Peserta mengetahui sebab dan alasan perlu dilakukannya validasi metode dalam sebuah pengujian.
- Peserta paham tentang apa saja yang harus dipersiapkan sebelum melaksanakan validasi dan sekaligus dapat memverifikasi metode sebelumnya.
- Dapat mengevaluasi kinerja metode dan menguji faktor-faktor yang dapat mempengaruhi kinerja metode.
MATERI TRAINING
- Overview Validasi dan Verifikasi
- Lingkup lab uji validasi
- Kaitan klausul ISO 17025 : 2017
- Persyaratan Uji Validasi
- Validasi dan Verifikasi Metode
- Pengertian dan pedoman validasi
- Kesalahan-kesalahan yang berkaitan dengan validasi
- Repeatability, Reproducibility
- Parameter Validasi
- Akurasi – Presisi – Recovery
- Sensitifitas – Spesifisitas – Selektivitas
- Rentang pengujian – Batas pengukuran alat LoD LoQ
- Robustness/ Ruggedness/ Ketangguhan metode
- Validasi kualitatif
- Linearitas
- Rumus-rumus yang berkaitan dengan Validasi (Uji T two tailed, Uji F, Uji Dixon, Uji Grubbs)
- Uji Homogenitas dan Stabilitas.
- Statistis Proses Control dan Control Chart (tambahan)
- Praktek soal validasi uji kimia
TRAINER
Tim Konsultan Citra Inti Training
DURASI TRAINIING
2 hari (09.00 – 16.00)
INVESTASI TRAINING
- Rp. 4.250.000 /peserta
- Rp. 4.000.000,-/peserta (Pendaftaran minimal 3 orang/lebih dan pelunasan pembayaran 1 (satu) minggu sebelum pelaksanaan training)
- Gratis orang ke 5 untuk pendaftaran 4 orang dari satu instansi
Webinar via zoom atau aplikasi lain yang disepakati
- Rp 3.500.000/peserta
- Rp 3.250.000/peserta (Pendaftaran minimal 3 orang/lebih dan pelunasan pembayaran 1 (satu) minggu sebelum pelaksanaan training)
- Gratis orang ke 5 untuk pendaftaran 4 orang dari satu instansi
FASILITAS
Training Tatap muka
- Sertifkat, Modul + Soft Copy, Training Kit, Lunch, Coffee Break, Jaket dan diselenggarakan di hotel berbintang
Training Webinar via zoom atau aplikasi lain
Sertifkat, Modul Soft Copy
INFORMASI DAN PROMO
021-22830080
021-4603050
CONTACT PERSON
081213153848
E – mail :
METODE TRAINING
Presentasi, diskusi dan praktek analisa data statistik hasil validasi. Disarankan membawa laptop setiap peserta.
JADWAL TRAINING TAHUN 2025 :
Maret
|
April
|
Mei
|
Juni
|
Juli
|
Agustus
|
September
|
Oktober
|
November
|
Desember
|
Link Pendaftaran : bit.ly/FormRegistrasiCIT